Sabtu, 23 Oktober 2010

kriteria perguruan tinggi idaman

Kita seringkali melihat perguruan tinggi terbaik adalah perguruan tinggi idaman yang akhirnya menjadi perguruan tinggi favorit Indonesia. Tapi, saya bisa mendefinisikan apa yang menurut saya bisa menjadi ukuran perguruan tinggi idaman :
  1. Terakreditasi (ini sangat penting, maka hargailah nilai akreditasi yang tidaklah mudah didapatkan itu)
  2. Dosen-dosen yang berkompenten dalam bidangnya (biasanya juga diukur dari latar belakang pendidikan yang tinggi)
  3. Fasilitas penting yang harus ada dan dalam keadaan baik yaitu ruang belajar atau ruang kuliah, perpustakaan, mushola, kamar kecil/toilet/wc
  4. Sistem dan prosedur yang baik dan ga ribet (bisa dengan sistem terkomputerisasi, pengisian KRS yang mudah, cek nilai juga gampang)
  5. Fasilitas pendukung yang bisa meningkatkan kenyamanan belajar mahasiswa (ruang multimedia, komputer, internet)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar